Saturday, January 21, 2012

Survival : akhirnya tanganku normal lagi ^^

melanjutkan cerita yang sebelumnya, 'Ternyata dari lahir sudah abnormal'

            Sekarang aku udah boleh pulang, yeeeey. Meskipun pulang dengan tangan yang masih dibalut gips, tapi bayi Enes pulang dengan bahagia.
Ibuku saat itu tergolong ibu muda, umurnya masih 21 tahun. Kerepotan untuk bayi sepertiku yang memiliki ibu muda adalah …. Ibu ini tidak berpengalaman dalam mengasuh anak. Ditambah anaknya adalah anak ajaib dengan tulang tangan yang patah.
Walhasil ibuku nggak berani nggendong aku. Dan aku jadi anaknya yangkung :3 hohoho.
Beberapa minggu kemudian gips ku bisa dilepas, sialnya, tanganku nempel dan nggak bisa lurus. Huhuhu. Aku yakin kalo main ‘kacang panjang’ aku pasti kalah (emang mainannya masih exist ya di dunia ini -__-). Tiap pagi ibu harus mengoleskan air ke tanganku. Sedikit demi sedikit.
Dan ohlala, akhirnya tanganku bisa lurus. Tapi….. ada yang salah dengan pangkal tanganku :o ada benjolan disitu. Meskipun keadaanku masih lemah (nggaya yeeh XD) tapi bayi Enes harus meneruskan perjalanan ke Depok.
Because I was too exhausted, I started cry nonstop. Akhirnya bapak dan ibu mencarikan tukang pijat. Si tukang pijat ini sepanjang jalan diberitahu oleh yangkung dan mbah sur (adeknya yangkung) kalo tulang tanganku habis patah, harus hati-hati, dsb. Si tukang pijet yang ajaib (dia paranormal) ini cuma ngangguk-ngangguk aja, entah mendengarkan ato enggak.
Sampai di rumah, si tukang pijat langsung melihatku dengan pandangan oh-elo-yang-mau-gue-pijet. Dan dia memijatku. Semuanya terlihat normal sampai akhirnya dia memegang tanganku. Bapak, ibu, yangkung dan mbah Sur langsung menahan napas.
“e e e, hati-hati,” kata orang-orang itu hampir bersamaan.
Dan slruuuuuttt, dia mengurut tanganku dengan enaknya. Semua yang ada di ruangan menahan napas. Rasanya waktu berhenti berputar :p tapi aku nggak nangis kok (keren yah, dari kecil aja udah kuaat :D) dan benjolan di tanganku hilang. Uyeaaaahh \(^0^)/
Aku pun kembali menjadi bayi normal (except for my body size, which is small for a baby :p)

mother, father and baby me ;*

aigooo, so cute right? lol

father, gramma, mother and me.
my face looks so serious :D haha
my parents look like my aunt and uncle, lol

grandpa and gramma :D
they also still look young

mas widyo, mbak hesti and mas yayan
mas Widyo already married now, ckck. Can you imagine how many years ago this photo taken :D

aaa, baby me smiling :)

2 comments:

  1. aaah nostalgia yang indah....Ibu ternyata masih imuuuut sekali waktu melahirkan mbak enes yaaa ck ck ck

    ReplyDelete
  2. iyo, ibu ki
    ckck
    ibu mbe bapak terlihat seperti 2 remaja begitu XDD

    ReplyDelete